Kamis, 05 Mei 2011

perekonomian indonesia

I. Masalah pokok pembangunan di indonesia:
Di Indonesia ada beberapa masalah pokok yang menghambat penbangunan ,di sini saya akan memberikan penjelasan untuk masalah tersebut ,dari berbagai sumber yang saya kutip dan saya tambahkan . masalah tersebut adalah sebagai berikut :
a)Dualisme kepemimpinan/perantara
Pemimpin adalah satu organ yang sangat vital dalam negara untuk menentukan suatu keputusan dan kebijakan untuk membangun negara yang di pimpinya , bagaimana jadinya kalau di negara kita terjadi dualisme kepemimpinan , pastinya akan ricuh untuk mempertahan kan prinsip masing masing , karena setiap manusia merasa dirinya adalah seorang pemimpin ,maka setiap akan menentukan kebijakan pastinya akan sulit ,karena setiap orang mempunyai pikiran untuk mengambil kebijakan yang berbeda ,lebih bahaya lagi apabila salah satu pemimpin tidak mau mengalah untuk mengambil keputusan ,pasti merasa akan selalu paling benar , begitu juga apabila tuhan memiliki kuantitas lebih dari satu ,pastinya sistem kehidupan akan bergejolak menentukan arah dan pandangan masing-masing . Seharusnya, pemimpin itu satu dan yang lainya saling membantu pemimpnya untuk mengembangkan negara nya ,biarlah masyarakat menentukan pemimpin negaranya masing-masing ,dan yang tidak terpilih menjadi pemimpin seharusnya berbesar hati menerima semua keadaan ,dan ikut mengikuti sistem yang ada, dan membangun bangsa ini bersama sama bukan saling menjatuhkan satu sama lain , apa bila terjadi penyimpangan dalam pengambilan kebijakan maka wajib dirundingkan dengan petinggi petinggi lainya agar bisa dapat bisa di luruskan , pemimpin juga seorang manusia yang terkadang punya salah dan kita membantu untuk meluruskan ,tentu dengan batasan-batasan terentu dan tidak melampaui batasan hak dan kewajiban sebagai mayarakat dan orang orang di bawah pimpinanya ,jangan menanggap kita semua adalah pemimpin dan bisa memaksakan kehendak satu sama lain . itu menjadi penghambat pembangunan ,seharusnya membangun tetapi dualisme kepimimpinan akan membuat suatu negara ricuh .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar